by mtsn24jakarta mtsn24jakarta | Mar 18, 2025 | Berita
MTsN 24 Jakarta Timur kembali menggelar serangkaian kegiatan keagamaan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M. Kegiatan ini berlangsung mulai tanggal 6 hingga 20 Maret 2025 dan diikuti oleh seluruh siswa, guru, serta komite madrasah. Tidak...
by mtsn24jakarta mtsn24jakarta | Mar 17, 2025 | Puisi
Nama Gibran bergema di lorong sejarah, di mana kata dan jiwa berpadu, mewarnai ruang pemikiran dan mimpi, seperti cahaya yang mengukir langit malam. Kahlil Gibran—penyair yang suci, menyelam ke dalam samudra spiritualitas, membingkai keindahan dalam...
by mtsn24jakarta mtsn24jakarta | Mar 14, 2025 | Opini
Di era digital yang semakin maju, teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) telah merambah berbagai bidang, termasuk dalam dunia pendidikan dan bimbingan konseling. Salah satu inovasi terbaru yang menarik perhatian adalah Konseling...
by mtsn24jakarta mtsn24jakarta | Mar 13, 2025 | Berita
Pada tanggal 12-13 Maret 2025 di Menara 165 Jakarta, Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah bekerja sama dengan Universitas Ari Ginanjar (UAG) menggelar pelatihan Training Konseling Berbasis AI Talent DNA untuk guru Bimbingan Konseling (BK)...
by mtsn24jakarta mtsn24jakarta | Mar 12, 2025 | Opini
Kunjungan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DKI Jakarta, Adib, ke MTsN 24 Jakarta Timur pada Selasa, 11 Maret 2025, merupakan momen yang sangat berarti bagi dunia pendidikan madrasah, khususnya bagi MTsN 24. Tidak sekadar seremoni, kunjungan ini menjadi...